Tajussalatin dan Karakter Pemimpin

Authors

  • Mu'jizah Mu'jizah Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan

DOI:

https://doi.org/10.37014/jumantara.v2i1.123

Keywords:

Tajussalatin, naskah, Melayu, karakter, pemimpin

Abstract

Metafor menteri (pemimpin) yang tak berpengetahuan diibarat awan tanpa menurunkan hujan dalam kutipan di atas memperlihatkan pengetahuan itu sangat penting dalam membina sebuah kerajaan (negara). Kerajaan akan maju jika raja dan menterinya berpengetahuan, sebaliknya negara akan runtuh jika pemimpinnya tidak mempunyai pengetahuan, diibaratkan tumbuhan tanpa siraman air hujan tumbuhan itu akan kering. Berbicara tentang pengetahuan, bangsa Indonesia kaya dengan berbagai pengetahuan pribumi. Bangsa ini pada dasarnya tidak akan mengalami krisis jika pengetahuan pribumi itu diperkenalkan, dipahami, dihayati, dan diaplikasikan dalam berbagai sisi kehidupan. Bangsa Indonesia tidak hanya kaya dengan pengetahuan, tapi juga terkenal dengan negara multietnik, multibudaya, dan multilingual. Kekayaan itu terekam dalam produk budaya masa lalu yang disebut naskah/manuskrip.

References

Alwasilah, A. Chaedar. 2009. "Pemertahanan Bahasa Ibu dan Pendidikan Nasional". Makalah Seminar Internasional Bahasa dan Pendidikan Anak Bangsa, Bandung, 26 Mei 2009.

Balitbang, 2009 "Penguatan Peran Pendidikan dalam Upaya Peningkatan Akhlak Mulia serta Pembangunan Bangsa dan Karakter Bangsa".

Braginsky, V.I. 1998. Yang Indah, Berfaedah dan Kamal: Sejarah sastra Melayu dalam Abad 7"”19 M. Jakarta: INIS.

Dipodjojo, Asdi. Taju"™ssalatin. 1981. Yogyakarta: Lukman.

Hadi W.M., Abdul. Dkk. 2003. Adab dan Adat: Refleksi Sastra Nusantara. Jakarta: Pusat Bahasa.

Jusuf, Jumasri. 1979. Tajussalatin. Jakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan.

Liaw Yock Fang. 1996. Sejarah Sastra Melayu Klassik. Jakarta: Erlangga.

Eysinga, Roorda van. 1827. Tadjoes-Salatin De Kroon Aller Koningen. Batavia: Lands Drukkerij.

Winstedt, R.O. 1969. A History of Classical Malay Literature. Kuala Lumpur: Oxford University Press.

Downloads

Published

2019-07-19

Issue

Section

Articles