Kidung Surajaya: Surajaya sebagai Tīrthayātrā

Authors

  • Kartika Setyawati Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta

DOI:

https://doi.org/10.37014/jumantara.v1i1.106

Keywords:

kidung surajaya, naskah, merapi-merbabu, perpustakaan nasional, tirthayatra

Abstract

Kidung Surajaya merupakan salah satu naskah koleksi Perpustakaan Nasional Republik Indonesia (PNRI) yang dikategorikan naskah-naskah dari Merapi-Merbabu. Sebelum berlanjut membicarakan tentang Kidung Surajaya terlebih dahulu akan dibicarakan secara sepintas tentang naskah-naskah Merapi-Merbabu. Naskah Merapi-Merbabu merupakan sekelompok naskah Jawa yang berasal dari daerah gunung Merapi-Merbabu. Yang kiranya menjadi kekhasan naskah Merapi-Merbabu diantaranya adalah umur naskah, isi naskah, terutama bentuk tulisannya. Kolofon-kolofon naskah Merapi-Merbabu menyebut banyak nama desa di wilayah gunung Merapi-Merbabu sebagai tempat penyalinan naskah. Angka tahun penulisan yang disebut dalam kolofon meliputi rentang waktu sepanjang tiga abad, dari awal abad 16 sampai akhir abad 18. Dahulu naskah-naskah Merapi-Merbabu adalah milik seorang kyai yang bernama Kyai Windusana. Pertengahan abad 19 koleksi naskah Merapi-Merbabu menjadi milik PNRI. Naskah Merapi-Merbabu ditulis pada lontar dan beraksara buda. Aksara Jawa dikenal dan dipakai oleh penulis naskah Merapi-Merbabu. Hal ini terbukti adanya aksara Jawa bersama dengan aksara buda dalam banyak naskah MM.

References

Anand, Subhash. 1997. "Tirthayatra Life as a Sacred Journey" dalam Widyajyoti. Journal of Theolocal Reflection vol. LXI Okt no 10.

Eck, Diana.L. 1981. "India"™s Tirthas: Crossing in Sacred Geography", dalam History of Religions. Vol 20 no. 4, May 1981.

Eliade, Mircea (ed). 1987. The Encyclopedia of Religion. Vol 2. London: Macmillan Publishing Company.

Kartika Setyawati, I. Kuntara Wiryamartana, W. van der Molen. 2002. Katalog Naskah Merapi-Merbabu Perpustakaan Nasional Republik Indonesia. Yogyakarta, Leiden: Universitas Sanata Dharma, Opleiding Talen en Culturen van Zuidoost-Azië en Oceanië.

Kuntara Wiryamartana, I. 1978. "The Scriptorium in The Merbabu_Merapi Area". BKI no 149, vol 3.

Kuntara Wiryamartana, I dan W van der Molen. 2001. The Merapi-Merbabu Manuscripts. A neglected Collection". BKI no. 157 vol 1.

Macdonel, Arthur Anthony. 1979. A Practical Sanskrit Dictionary with Transliteration, Accentuation and Etymological Analysis Throughout. Great Britain: Oxford University Press.

Monier Williams, Sir Monier. 1988. A Sanskrit-English Dictionary. Delhi: Motilal Banarsidas.

Vaman Shivaram Apte. 2003. The Practical Sanskrit_English Dictionary. Delhi: Motilal Banarsidas.

Noorduyn, J. 1982. "Bujangga Manik"™s Journeys Through Java: Topographical data from an Old Sundanese Source" BKI 138:413-442.

Riffaterre, Michael. 1978. Semiotics of Poetry. Bloomington & London: Indiana University Press.

Downloads

Issue

Section

Articles